Sejarah dan Profil Singkat TRST (Trias Sentosa Tbk)

toko.britama.com - Temukan Pilihan Terbaikmu!

britama.com, Trias Sentosa Tbk (TRST) didirikan tanggal 23 Nopember 1979 dan memulai operasi komersialnya pada tahun 1986. Kantor pusat Trias Sentosa Tbk dan pabriknya berlokasi di Jl. Raya Waru 1B, Waru, Sidoarjo dan Desa Keboharan Km. 26, Krian, Sidoarjo 61262, Jawa Timur – Indonesia. Selain itu, TRST juga memiliki pabrik di Jl. Raya Waru 1B, Waru, Sidoarjo, Jawa Timur, Indonesia dan No. 9, Xinghua Road, Tianjin Xiqing, Economic Development Area Tianjin, P.R. Tiongkok.

Telp: (+62-31) 897-5825 (Hunting), Fax: (+62-31) 897-2998.

Temukan Pilihan Terbaikmu!
Temukan Pilihan Terbaikmu!
Temukan Pilihan Terbaikmu!

Pemegang saham yang memiliki 5% atau lebih saham Trias Sentosa Tbk (31-Mar-2023), yaitu: PT K and L Capital (26,60%), PT Adilaksa Manunggal (17,91%), PT KL Trio (7,71%) dan PT Prima Polycon Indah (5,16%).

Pihak pengendali dan pemilik manfaat sebenarnya (ultimate beneficial owner) Trias Sentosa Tbk berdasarkan data Administrasi Hukum Umum (AHU) adalah Bapak Kindarto Kohar.

Berdasarkan Anggaran Dasar Perusahaan, ruang lingkup kegiatan TRST adalah bergerak dalam bidang industri dan perdagangan Biaxially Oriented Polypropylene (BOPP) Film dan Biaxially Oriented Polyester (BOPET) Film yang digunakan sebagai bahan kemasan untuk bermacam-macam barang.

Pada tanggal 22 Mei 1990, TRST memperoleh pernyataan efektif dari Bapepam-LK untuk melakukan Penawaran Umum Perdana Saham TRST kepada masyarakat sebanyak 3.000.000 dengan nilai nominal Rp1.000,- per saham dengan harga penawaran Rp2.050,- per saham. Saham-saham tersebut dicatatkan pada Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tanggal 02 Juli 1990.

Nilai Kapitalisasi: Rp1.325.376.000.000,-

Tercatat di Papan: Utama
Jenis Pencatatan
Saham
Tgl Pencatatan
Saham Perdana @ Rp2.050,-
3.000.000
02-Jul-1990
Saham Bonus (Bonus Shares) 1 : 2
6.000.000
11-Feb-1993
Koperasi
390.000
11-Feb-1993
Pencatatan Saham Pendiri (Company Listing)
38.610.000
12-Jul-1993
Penawaran Umum Terbatas I (PUT I) 1:1 @ Rp2.000,-
48.000.000
06-Des-1993
Pemecahan Saham (Stock Split) 1 : 2
96.000.000
11-Ags-1996
Saham Bonus (Bonus Shares) 2 : 1
96.000.000
11-Ags-1996
Dividen Saham (Stock Dividend) 100 : 50
144.000.000
29-Ags-2000
Pemecahan Saham (Stock Split) 1 : 10
1.728.000.000
09-Okt-2000
Penawaran Umum Terbatas II (Rights Issue II)
648.000.000
03-Des-2003
Total Saham:
2.808.000.000
Nama
Jabatan
Kindarto Kohar Komisaris Utama
Jamin Tjandra Komisaris
Sugeng Kurniawan Komisaris Independen
 
Hananto Direktur Utama
Silvester Terisno Direktur
Nani Tina Asmara Direktur
Hasil Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) 28 Juni 2023.

Nama Anak Usaha 

Mulai
Operasi
Komersial
%
Aset Sebelum
Eliminasi
(Jutaan)
31/12/2022
Astria Packaging Pte. Ltd. a) 1)
2007
100
89.823
Tianjin Sunshine Plastics Co., Ltd. b) 2)
1995
100
217.535
PT Unggul Niaga Sentosa c) 3)
2017
99,00
5.567
PT Trias Toyobo Astria c) 3)
2018
60,00
1.086.136

Anak usaha berdomisili di a) Singapura, b) China, c) Sidoarjo.

1) Bergerak di bidang Investasi, perdagangan umum, importir, eksportir, distributor, dll..

2) Bergerak di bidang Industri dan perdagangan Biaxially Oriented Polypropylene (BOPP) films.

3) Bergerak di bidang Industri dan perdagangan plastik.

JumlahTcumTrecTpayJenis
10,00
21-06-2004
24-06-2004
06-07-2004
Final
5,00
16-06-2005
21-06-2005
05-07-2005
Final
3,00
28-06-2006
03-07-2006
17-07-2006
Final
5,00
13-06-2007
18-06-2007
02-07-2007
Final
5,00
11-06-2008
16-06-2008
30-06-2008
Final
10,00
15-06-2009
18-06-2009
02-07-2009
Final
15,00
26-05-2010
01-06-2010
15-06-2010
Final
20,00
11-05-2011
16-05-2011
31-05-2011
Final
20,00
03-05-2012
08-05-2012
24-05-2012
Final
10,00
29-05-2013
03-06-2013
18-06-2013
Final
5,00
08-07-2014
14-07-2014
04-08-2014
Final
5,00
21-05-2015
26-05-2015
17-06-2015
Final
5,00
19-05-2016
24-05-2016
14-06-2016
Final
5,00
22-06-2017
05-07-2017
17-07-2017
Final
5,00
01-07-2019
03-07-2019
25-07-2019
Final
5,00
02-09-2020
04-09-2020
25-09-2020
Final
10,00
16-08-2021
19-08-2021
08-09-2021
Final
20,00
27-06-2022
29-06-2022
20-07-2022
Final
5,00
10-07-2023
12-07-2023
28-07-2023
Final

Tanggal cum (Tcum) adalah tanggal yang menentukan apakah seorang investor berhak menerima dividen dari saham yang dimiliki. Tcum disini mengacu pada transaksi saham di pasar reguler dan negosiasi.

Tanggal pencatatan (Trec) adalah batas akhir tanggal pencantuman dalam daftar pemegang saham yang berhak atas dividen.

Tanggal Pembayaran (Tpay) adalah pembayaran dividen yang dilakukan oleh perusahaan kepada para investor atau pemegang saham.

Harga Saham TRST
TanggalPrevHighLowClose+ / -
(%)
Nilai
Transaksi
(Rp)
Foreign
Net
(Lembar)
27-03-2024
472
472
452
472
0,00
18.114.000
-2.800
26-03-2024
472
0
0
472
0,00
0
0
25-03-2024
472
472
472
472
0,00
5.900.000
0
22-03-2024
472
472
460
472
0,00
20.011.600
0
21-03-2024
472
0
0
472
0,00
0
0
20-03-2024
472
472
472
472
0,00
18.880.000
0
19-03-2024
472
0
0
472
0,00
0
0
18-03-2024
472
472
472
472
0,00
9.440.000
0
15-03-2024
472
472
472
472
0,00
18.880.000
0
14-03-2024
472
0
0
472
0,00
0
0
Prev = Harga Sebelumnya
High = Harga Tertinggi
Low = Harga Terendah
Close = Harga Penutupan