Sejarah dan Profil Singkat PSKT (Red Planet Indonesia Tbk)

Banner Image

britama.com, Red Planet Indonesia Tbk (sebelumnya bernama Pusako Tarinka Tbk) (PSKT) didirikan tanggal 10 April 1989 dengan nama PT Mustika Manggilingan. Kantor pusat PSKT berlokasi di Gedung Sona Topas Tower, Lantai 15 A, Jl. Jendral Sudirman Kav. 26, Jakarta Selatan 12920 – Indonesia.

Telp: (+62-21) 2949-8800; 2949-8888 (Hunting), Fax: (+62-21) 2949-8889; 723-7797.

Temukan Pilihan Terbaikmu!

Pemegang saham yang memiliki 5% atau lebih saham Red Planet Indonesia Tbk (28-Feb-2023), yaitu: PT Basis Utama Prima (40,77%), Moh. A. R. P. Mangkuningrat (29,77%) dan PT Crio Indonesia (pengendali) (9,60%).

Pihak pengendali dan pemilik manfaat sebenarnya (ultimate beneficial owner) Red Planet Indonesia Tbk adalah Suwito.

Berdasarkan Anggaran Dasar Perusahaan, ruang lingkup kegiatan PSKT adalah usaha perhotelan dengan menyediakan segala fasilitas diantaranya bar, restoran, tempat pertemuan dan sarana-sarana lain yang dapat menunjang kemajuan usaha tersebut. Saat ini, PSKT dan entitas anak memiliki 7 hotel (Red Planet Hotel Jakarta – Pasar Baru; Red Planet Hotel Bekasi; Red Planet Hotels Solo; Red Planet Hotel Surabaya; Red Planet Hotel Palembang; Red Planet Hotel Pekanbaru; dan Red Planet Hotel Makassar) yang tersebar di wilayah Pulau Jawa, Sumatera, dan Sulawesi.

Pada tanggal 19 September 1995, PSKT memperoleh pernyataan efektif dari Bapepam-LK untuk melakukan Penawaran Umum Perdana Saham (IPO) PSKT kepada masyarakat sebanyak 82.000.000 dengan nilai nominal Rp500,- per saham dengan harga penawaran Rp650,- per saham. Saham-saham tersebut dicatatkan pada Bursa Efek Surabaya (BES) (sekarang Bursa Efek Indonesia / BEI) pada tanggal 29 September 1995.

Nilai Kapitalisasi: Rp227.727.095.992,-

Tercatat di Papan: Pemantauan Khusus - Kriteria: 1
Jenis Pencatatan
Saham
Tgl Pencatatan
Saham Perdana (Pindahan dari BES)
82.000.000
03-Des-2007
Penawaran Terbatas (Rights Issue I)
1.271.000.000
24-Jun-2014
Konversi Waran (2014 s/d 03-Jan-2017)
9.761.027
 
Pemecahaan Saham (Stock Split)
5.451.044.108
25-Jan-2017
Penawaran Umum Terbatas II (Rights Issue II)
3.537.426.501
24 Feb - 03 Mar 2017
Total Saham:
10.351.231.636
Nama
Jabatan
Suwito Komisaris Utama merangkap Komisaris Independen
Mayjen TNI (Purn) R. Adang Ruchiatna Puradiredja Komisaris Independen
 
Dinno Indiano Direktur Utama
Astini Bernawati Oudang Direktur
Hasil Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) 06 April 2023.

Nama Anak Usaha 

Mulai
Operasi
Komersial
%
Aset Sebelum
Eliminasi
(Jutaan)
31/12/2022
PT Red Planet Hotels Indonesia 1)
2012
99,99
77.948
PT Red Planet Hotel Surabaya 1)
2014
99,99
68.240
PT Red Planet Hotel Pekanbaru 1)
2013
99,99
62.382
PT Red Planet Hotel Palembang 1)
2014
99,99
78.461
PT Red Planet Hotel Makassar 1)
2014
99,99
65.352
PT Red Planet Hotel Bekasi 1)
2014
99,99
52.409
PT Red Planet Hotel Solo 1)
2013
99,99
54.682
PT Solusi Bintang Cemerlang 2)
-
99,95
1.527
PT Red Planet Hotels Tangerang 1)
-
99,98
2.447
PT Planet Merah Depok 3)
-
99,98
4.555
PT Planet Merah Sembilan 1)
-
99,60
12
PT Planet Merah Delapan 1)
-
99,60
13
PT Planet Merah Sepuluh 1)
-
99,99
28

Seluruh Anak usaha berdomisili di Jakarta.

1) Bergerak di bidang Perhotelan.

2) Bergerak di bidang Konstruksi.

3) Bergerak di bidang Perdagangan dan jasa.

JumlahTcumTrecTpayJenis
1,50
13-12-2011
16-12-2011
21-12-2011
Final

Tanggal cum (Tcum) adalah tanggal yang menentukan apakah seorang investor berhak menerima dividen dari saham yang dimiliki. Tcum disini mengacu pada transaksi saham di pasar reguler dan negosiasi.

Tanggal pencatatan (Trec) adalah batas akhir tanggal pencantuman dalam daftar pemegang saham yang berhak atas dividen.

Tanggal Pembayaran (Tpay) adalah pembayaran dividen yang dilakukan oleh perusahaan kepada para investor atau pemegang saham.

Harga Saham PSKT
TanggalPrevHighLowClose+ / -
(%)
Nilai
Transaksi
(Rp)
Foreign
Net
(Lembar)
18-04-2024
22
22
21
22
0,00
40.225.600
0
17-04-2024
22
22
20
22
0,00
105.282.400
0
16-04-2024
24
22
22
22
-8,33
33.228.800
-31.800
05-04-2024
26
24
24
24
-7,69
22.015.200
0
04-04-2024
28
26
26
26
-7,14
53.276.600
0
03-04-2024
31
28
28
28
-9,68
73.267.600
0
02-04-2024
34
31
31
31
-8,82
198.400
0
01-04-2024
37
34
34
34
-8,11
18.812.200
0
28-03-2024
41
37
37
37
-9,76
14.411.500
0
27-03-2024
45
41
41
41
-8,89
4.378.800
0
Prev = Harga Sebelumnya
High = Harga Tertinggi
Low = Harga Terendah
Close = Harga Penutupan
 

Banner Image